Breaking News: Bupati Kolaka Timur Samsul Bahri Majid Meninggal Dunia

NASIONALINFO.COM – KOLAKA TIMUR| Bupati Kolaka Timur Samsul Bahri Majid dikabarkan meninggal dunia pada pukul 19:45 Wita di rumah sakit umum unaaha, Jumat 19/03/2021

Bupati Kolaka Timur Samsul Bahri Majid sebelumnya dikabarkan di rujuk ke rumah sakit umum daerah (RSUD) Kabupaten Konawe sore tadi Jumat 19/03/2021

Bupati Koltim sebelumnya di kabarkan di rujuk ke RSUD untuk mendapatkan perawatan medis karena jatuh pingsan usai bermain sepak bola di lapangan Nur Latamoro Kecamatan Rate-rate bersama dengan sejumlah organisasi perangkat daerah (OPD) Koltim

Seperti informasi yang berhasil di Himpun bahwa, Jenazah Almarhum Samsul Bahri Majid selanjutya di bawa ke rujab bupati kolaka timur. Update

Loading...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *